Informasi komisi mitra
Panel mentampilkan level mitra saat ini, level berikutnya dan level terakhir yang bisa Anda raih. Mengeklik level mitra akan menampilkan struktur reward mitra untuk semua tipe akun. Anda juga bisa mengalihkan level mitra yang berbeda untuk mengecek kriteria kualifikasi.
Komisi tetap per lot
Bagian ini menampilkan tipe akun trading utama dan payout maksimum komisi mitra dalam USD yang bisa diterima dari tipe-tipe akun ini.
Mengeklik “Cek grup instrumen” (Check instrument group) akan membuka tabel berisi jumlah reward yang diberikan untuk instrumen tertentu. Tabel menampilkan potensi reward yang bisa Anda dapatkan bila menaikkan level mitra.
Periode Kualifikasi Komisi
Kriteria kualifikasi
Indikator progres yang menampilkan volume trading nasabah Anda selama periode yang ditentukan dalam periode kualifikasi. Ini menampilkan progres yang mengonfirmasi level saat ini atau mencapai level berikutnya. Saat Anda memenuhi persyaratan untuk mencapai level berikutnya, Anda akan dipromosikan ke level mitra berikutnya.
Kapan level mitra berubah?
Begitu Anda memenuhi persyaratan level mitra berikutnya, level akan diperbarui secara otomatis di hari berikutnya. Kalau tidak memenuhi target mengakibatkan penurunan level, ini akan dilakukan di hari pertama bulan berikutnya.